Wednesday 17 March 2021

Soal dan Pembahasan Bunga Tunggal Kelas 7

E. BUNGA TUNGGAL 
Apa itu Bunga Tunggal?
Bunga tunggal adalah bunga uang yang diperoleh pada setiap akhir jangka waktu tertentu yang tidak mempengaruhi besarnya modal.
Rumus Bunga Tunggal:
Jika modal sebesar M ditabung dengan bunga b % setahun, maka besarnya bunga tunggal (B) dirumuskan sebagai berikut.
a. Setelah t tahun, besarnya bunga:
  
b. Setelah t bulan, besarnya bunga:
 
c. Setelah t hari (satu tahun adalah 365 hari), besarnya bunga:
 
Keterangan :
B = Besar bunga
M = Modal (Uang Awal)
b = Persentase bunga
t = waktu (lama menabung atau meminjam)

Contoh 1:
Tentukanlah besar bunga tunggal yang diterima Ibu Sumiati jika ia menabung uangnya sebesar Rp20.000.000,00 selama 5 tahun, apabila bunga tunggal yang diberikan bank sebesar 5% setahun!
Penyelesaian
Diketahui:
M = 20.000.000
t = 5 th
b = 5%
Ditanya besar bunga tunggal...?
Jawab:
B = M x b x t
B = 20.000.000 x (5%) x 5
B = 20.000.000 x 0.05 x 5
B = 5.000.000
Jadi besar bunga yang di dapatkan adalah 5.000.000

Contoh 2 :
Anita menyimpan modal di koperasi dengan bunga 8% per tahun. Setelah 1 tahun Anita menerima bunga sebesar Rp 20.000,00. Berapakah besar modal simpanan Anita di koperasi?
Penyelesaian.
Diketahui:
Persentase bunga (b) = 8%
Besar bunga (B) = 20.000,-
Lama Menyimpan (t) = 1 tahun
Ditanyakan Besar modal simpanan Anita (M)....?
Jawab:
B = M x b x t
20.000 = M x 8% x 1
20.000 = M x 0,08 x 1
M = 20.000 : 0,08 = 250.000
Jadi besar modal simpanan Anita di koperasi adalah Rp. 250.000,-

Contoh 3 :
Pak Dedi meminjam uang di Bank sebesar Rp. 600.000,-. Setelah sekian bulan, uang tersebut berbunga sehingga menjadi sebesar Rp. 744.000,-. Jika bunga yang diterapkan di Bank tersebut adalah 16% pertahun, berapa lamakah Pak dedi meminjam uang tersebut?
Penyelesaian.
Diketahui:
Besar pinjaman (M_0) = Rp. 600.000,-
Uang setelah berbunga (M_t)= Rp. 744.000,-
Bunga pertahun (b) = 16%
Ditanyakan lama meminjam uang (t)...?
Jawab:
L1: Mencari Bunga (B)
B = M_t- M_0
    = Rp. 744.000 – Rp. 600.000 
     = Rp. 144.000,-
L2 : Mencari (t)
144.000 = 600.000 x 16% x (t/12)
144.000 = 600.000 x 0,16 x (t/12)
144.000 = 96.000 x (t/12)
144.000 = 8.000 t
t = 144.000/8.000  =144/8
t = 18 bulan 
jadi Pak Dedi meminjam uang selama 18 bulan.

TUGAS MATEMATIKA
Edi menabung uang sebesar Rp  4.000.000 di Bank. Pihak bank memberikan suku bunga tunggal sebesar 8% pertahun. Jika tabungan Edi sekarang  Rp  4.400.000. Edi menabung selama..... bulan
Tentukanlah besar bunga tunggal yang diterima pak Jaya  jika ia menabung uangnya sebesar Rp10.000.000,00 selama 2 tahun, apabila bunga tunggal yang diberikan bank sebesar 10% setahun!









Thursday 11 March 2021

RPP PJJ Matematika I Kesebangunan dan Kekongruenan pada Bangun Datar

 

RPP PJJ MATEMATIKA

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN JARAK JAUH

MINGGU KE- SATU (TANGGAL … JANUARI  2021)

 

Satuan Pendidikan      :  SMP …………………..

Mata Pelajaran            :  MATEMATIKA

Kelas/Semester            :  IX / II

Materi Pokok              : KEKONGRUENAN DAN KESEBANGUNAN

Alokasi Waktu            : 1 Minggu (….Januari 2021)

 

A.           Tujuan Pembelajaran

Melalui pendekatan saintifik dengan menggunakan model Pembelajaran Jarak Jauh problem Based Learning peserta didik  diharapkan Menjelaskan dan menentukan kesebangunan dan kekongruenan sampai benar

 

B.            Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Awal ( 5 menit)

1.    Guru Menginformasikan ke Peserta didik melalui wa grup matematika tentang pembelajaran online menggunakan aplikasi google classroom.

2.     Guru memberikan apresiasi dan memotivasi kepada peserta didik yang telah bergabung di classroom matemaika.

3.      Guru menginformasikan kepada peserta didik untuk mengisi absen di classroom dengan topik absensi siswa.

Kegiatan Inti ( 65 menit)

Langkah-langkah

Deskripsi Kegiatan

a.   Orientasi peserta didik pada masalah

· Guru membagikan link Video pembelajaran ke-1 bab 4 di classroom dengan alamat link :

·  Peserta didik menonton video pembelajaran ke 1 tentang : .(1) Mengidentifikasi dua benda/bangun kongruen atau tidak. (2)Menjelaskan  kekongruenan antar bangun datar (3) Menentukan kekongruenan antar bangun datar

b.     Mengorganisasikan peserta didik untuk belajar

·  Guru membagikan Latihan Mandiri 1  di classroom untuk didiskusikan dengan temannya melalui WA grup.

c.      Membimbing penyelidikan individu dan kelompok

·  Dalam mengerjakan latihan Mandiri Peserta didik dapat bertanya ke guru melalui WA grup matematika atau japri.

d.     Mengembangkan dan Menyajikan hasil karya

·     Setelah selesai mengerjakan Tugas  , hasil pekerjaannya di foto dan  diserahkan melalui media google classroom  masing- masing

e.          Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan masalah

·   Guru mengecek tugas yang sudah di kirimkan di classroom.

·   Guru memberikan umpan balik nilai dan diserahkan kembali ke peserta didik di classroom

Penutup

1.        Tutup dengan doa

2.        Mengisi lembar pemantauan harian sekolah melalui alamat Link  : http://form.gle/ow5bxJGX2FGTR1Ss9

C.           Penilaian

1.    Teknik : Tes tulis

2.     Instrumen : terlampir

                                               

Kepala Sekolah                                                              Jakarta,                                   

SMP …………………                                                  Guru Mata Pelajaran Matematika

                          

 

……………………….                                                  ………………………...

 

RPP PJJ Matematika I Teorema Phytagoras Part 2

 

RPP PPJ MATEMATIKA

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN JARAK JAUH

MINGGU KE- SATU (TANGGAL …. JANUARI 2021)

 

Satuan Pendidikan      :  SMP ………………………..

Mata Pelajaran            :  MATEMATIKA

Kelas/Semester            :  VIII / II

Materi Pokok              : TEOREMA PYTHAGORAS

Alokasi Waktu            : 1 Minggu (….Januari 2021)

 

A.           Tujuan Pembelajaran

Melalui pendekatan saintifik dengan menggunakan model Pembelajaran Jarak Jauh problem Based Learning peserta didik  diharapkan Menjelaskan dan membuktikan teorema Pythagoras dan tripel Pythagoras sampai benar

 

B.            Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Awal ( 5 menit)

1.   Guru Menginformasikan ke Peserta didik melalui wa grup matematika tentang pembelajaran online menggunakan aplikasi google classroom.

2.     Guru memberikan apresiasi dan memotivasi kepada peserta didik yang telah bergabung di classroom matemaika.

3.       Guru menginformasikan kepada peserta didik untuk mengisi absen di classroom dengan topik absensi siswa.

Kegiatan Inti ( 65 menit)

Langkah-langkah

Deskripsi Kegiatan

·                Orientasi peserta didik pada masalah

·       Guru membagikan link Video pembelajaran /  materi ajar  ke-2 bab 6 di classroom atau melalui wa Grupdengan alamat link video pembelajaran : ……..

 

·       Peserta didik menonton video pembelajaran ke 2/ membaca bahan ajar  tentang : (1) Menentukan panjang sisi segitiga siku-siku jika panjang dua sisi diketahui. (2)Menerapkan teorema Phtagoras untuk menyelesaikan masalah nyata

 

·           Mengorganisasikan peserta didik untuk belajar

·            Guru membagikan Latihan Mandiri 2  di classroom  atau melalui wa grup  di google formulir dengan alamat link ….. untuk didiskusikan dengan temannya melalui WA grup

 

·           Membimbing penyelidikan individu dan kelompok

·            Dalam mengerjakan latihan Mandiri Peserta didik dapat bertanya ke guru melalui WA grup matematika atau japri.

·           Mengembangkan dan Menyajikan hasil karya

·            Setelah selesai mengerjakan Tugas  , hasil pekerjaannya di foto dan  diserahkan melalui media google classroom  masing- masing

·           Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan masalah

·            Guru mengecek tugas yang sudah di kirimkan di classroom.

·            Guru memberikan umpan balik nilai dan diserahkan kembali ke peserta didik di classroom

Penutup

1.        Tutup dengan doa

2.        Mengisi lembar pemantauan harian sekolah melalui alamat Link  : ………………………….

C.           Penilaian

1.        Teknik : Tes tulis

2.        Instrumen : terlampir

 

 

                                               

Kepala Sekolah                                                             Jakarta,           

SMP ……………………                                              Guru Mata Pelajaran Matematika

                          

 

…………………………..                                             …………………………..

Wednesday 10 March 2021

RPP PJJ Matematika | Aritmatika Sosial Part 2

 RPP PJJ Matematika

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN JARAK JAUH

MINGGU KE - DUA (TANGGAL ….. JANUARI 2021)


Satuan Pendidikan :  SMP ..................................

Mata Pelajaran       :  MATEMATIKA

Kelas/Semester     :  VII / II

Materi Pokok : ARITMETIKA SOSIAL

Alokasi Waktu            : 1 Minggu (….Januari 2021)



A. Tujuan Pembelajaran

Melalui pendekatan saintifik dengan menggunakan model Pembelajaran Jarak Jauh problem Based Learning peserta didik  diharapkan dapat Mengenal dan Menganalisis Berbagai situasi terkait Aritmetika Sosial ( Penjualan,Pembelian, Potongan, Keuntungan, Kerugian, Bunga Tunggal,Persentase, Bruto, Neto, Tara) sampai benar


B. Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Awal ( 5 menit)

1. Guru Menginformasikan ke Peserta didik melalui wa grup matematika tentang pembelajaran online menggunakan aplikasi google classroom.

2. Guru memberikan apresiasi dan memotivasi kepada peserta didik yang telah bergabung di classroom matemaika.

3. Guru menginformasikan kepada peserta didik untuk mengisi absen di classroom dengan topik absensi siswa.

Kegiatan Inti ( 65 menit)

Langkah-langkah Deskripsi Kegiatan

• Orientasi peserta didik pada masalah

• Guru membagikan link Video pembelajaran /  materi ajar  ke-2 bab 6 di classroom atau melalui wa Grupdengan alamat link video pembelajaran : ……..

• Peserta didik menonton video pembelajaran ke -2/ membaca bahan ajar  tentang : (1) Menentukan persentase untung, rugi, harga jual, harga beli,dan  rabat, dalam kegiatan ekonomi

• Mengorganisasikan peserta didik untuk belajar

• Guru membagikan Latihan Mandiri   di classroom  atau melalui wa grup di google formulir dengan alamat link ….. 

untuk didiskusikan dengan temannya melalui WA grup

• Membimbing penyelidikan individu dan kelompok

• Dalam mengerjakan latihan Mandiri Peserta didik dapat bertanya ke guru melalui WA grup matematika atau japri.

• Mengembangkan dan Menyajikan hasil karya

• Setelah selesai mengerjakan Tugas  , hasil pekerjaannya di foto dan  diserahkan melalui media google classroom  masing- masing

• Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan masalah

• Guru mengecek tugas yang sudah di kirimkan di classroom.

• Guru memberikan umpan balik nilai dan diserahkan kembali ke peserta didik di classroom

Penutup

1. Tutup dengan doa

2. Mengisi lembar pemantauan harian sekolah melalui alamat Link  : .......................................


C. Penilaian

1. Teknik : Tes tulis

2. Instrumen : terlampir



Kepala Sekolah Jakarta, … Januari  2021

SMP ...........................        Guru Mata Pelajaran Matematika

........................... ................................


RPP PJJ Matematika | Aritmatika Sosial Part 1

 RPP PJJ

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN JARAK JAUH

MINGGU KE- DUA (TANGGAL ….. Januari  2021)


Satuan Pendidikan :  SMP ..........................

Mata Pelajaran         :  MATEMATIKA

Kelas/Semester         :  VII / II

Materi Pokok :  ARITMETIKA SOSIAL

Alokasi Waktu         :  1 Minggu (….Januari 2021)


A. Tujuan Pembelajaran

Melalui pendekatan saintifik dengan menggunakan model Pembelajaran Jarak Jauh problem Based Learning peserta didik  diharapkan dapat Mengenal dan Menganalisis Berbagai situasi terkait Aritmetika Sosial ( Penjualan,Pembelian, Potongan, Keuntungan, Kerugian, Bunga Tunggal,Persentase, Bruto, Neto, Tara) sampai benar


B. Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Awal ( 5 menit)

1. Guru Menginformasikan ke Peserta didik melalui wa grup matematika tentang pembelajaran online menggunakan aplikasi google classroom.

2. Guru memberikan apresiasi dan memotivasi kepada peserta didik yang telah bergabung di classroom matemaika.

3. Guru menginformasikan kepada peserta didik untuk mengisi absen di classroom dengan topik absensi siswa.

Kegiatan Inti ( 65 menit)

Langkah-langkah Deskripsi Kegiatan

a. Orientasi peserta didik pada masalah

• Guru membagikan link Video pembelajaran /  materi ajar  ke-1 bab 6 di classroom atau melalui wa Grupdengan alamat link video pembelajaran : ……..

• Peserta didik menonton video pembelajaran ke -1/ membaca bahan ajar  tentang : (1) Menentukan besar untung, rugi, harga jual, harga beli,dan  rabat, dalam kegiatan ekonomi

b. Mengorganisasikan peserta didik untuk belajar

• Guru membagikan Latihan Mandiri   di classroom  atau melalui wa grup di google formulir dengan alamat link ….. 

untuk didiskusikan dengan temannya melalui WA grup

c. Membimbing penyelidikan individu dan kelompok

• Dalam mengerjakan latihan Mandiri Peserta didik dapat bertanya ke guru melalui WA grup matematika atau japri.

d. Mengembangkan dan Menyajikan hasil karya • Setelah selesai mengerjakan Tugas  , hasil pekerjaannya di foto dan  diserahkan melalui media google classroom  masing- masing

e. Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan masalah

• Guru mengecek tugas yang sudah di kirimkan di classroom.

• Guru memberikan umpan balik nilai dan diserahkan kembali ke peserta didik di classroom

Penutup

1. Tutup dengan doa

2. Mengisi lembar pemantauan harian sekolah melalui alamat Link  : …………………….........

C. Penilaian

1. Teknik : Tes tulis

2. Instrumen : terlampir



Kepala Sekolah Pemalang.......

SMP ……………… Guru Mata Pelajaran Matematika


.................................. ....................................





RPP PJJ Matematika | Teorema Phytagoras

 RPP PJJ

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN JARAK JAUH

MINGGU KE- SATU (TANGGAL …. JANUARI 2021)


Satuan Pendidikan :  SMP .......................

Mata Pelajaran       :  MATEMATIKA

Kelas/Semester         :  VII / II

Materi Pokok : TEOREMA PYTHAGORAS

Alokasi Waktu         : 1 Minggu (….Januari 2021)


A. Tujuan Pembelajaran

Melalui pendekatan saintifik dengan menggunakan model Pembelajaran Jarak Jauh problem Based Learning peserta didik  diharapkan dapat Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan rasio  Dua Besaran(satuannya sama dan beda) sampai benar


B. Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Awal ( 5 menit)

1. Guru Menginformasikan ke Peserta didik melalui wa grup matematika tentang pembelajaran online menggunakan aplikasi google classroom.

2. Guru memberikan apresiasi dan memotivasi kepada peserta didik yang telah bergabung di classroom matemaika.

3. Guru menginformasikan kepada peserta didik untuk mengisi absen di classroom dengan topik absensi siswa.

Kegiatan Inti ( 65 menit)

Langkah-langkah Deskripsi Kegiatan

• Orientasi peserta didik pada masalah

• Guru membagikan link Video pembelajaran ke-2 bab 5 di classroom atau melalui wa grup dengan t alamat link video : …..

• Peserta didik menonton video pembelajaran ke 5  tentang pembahasana soal-soal (1) Menyelesaikan permasalahan sehari-hari yang berkaitan dengan rasio  Dua Besaran(satuannya sama dan beda)

• Mengorganisasikan peserta didik untuk belajar

• Guru membagikan Latihan Mandiri 2 di google formulir dengan alamat link : ………………..

untuk didiskusikan dengan temannya melalui WA grup

• Membimbing penyelidikan individu dan kelompok

• Dalam mengerjakan latihan Mandiri Peserta didik dapat bertanya ke guru melalui WA grup matematika atau japri.

• Mengembangkan dan Menyajikan hasil karya 

• Setelah selesai mengerjakan Tugas  , hasil pekerjaannya di foto dan  diserahkan melalui media google classroom  masing- masing

• Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan masalah

• Guru mengecek tugas yang sudah di kirimkan di classroom.

• Guru memberikan umpan balik nilai dan diserahkan kembali ke peserta didik di classroom

Penutup

1. Tutup dengan doa

2. Mengisi lembar pemantauan harian sekolah melalui alamat Link  : ………………………….

C. Penilaian

1. Teknik : Tes tulis

2. Instrumen : terlampir



Kepala Sekolah Pemalang,

SMP ......................................           Guru Mata Pelajaran Matematika


.....................................                           .....................................